Rabu, 25 Januari 2023

Materi ajar : Kamis, 26 januari 2023 tema 7 subtema 1

Tema 7 : Kepemimpinan

Sub Tema 1 : Pemimpin di Sekitarku

Pembelajaran : 6

Muatan Pembelajaran :

1. PPkN: Interval nada
2. B. Indonesia : KD. 3.3 Teks pidato
3. IPA : Menghubungkan ciri-ciri pisik di masa pubertas
4.IPS
Peran Indonesia di ASEAN
5. SBdP
Interval nada
MTK: Pengolahan data



.
Hari ini kita akan kembali belajar pengolahan data. dan menyelesaikan Penilaian Harian Tema 7 subtema 1.


Matematika :

Kerjakan soal berikut dengan tepat!

1. Data hasil pengukuran berat badan kelas VI SD Tambakromo adalah sebagai berikut ( dalam Kg) :

25 25 26 28 24 27 25 28 28 24 24 27 28 24 26 26
26 28 25 24 25 25 28 27 27

Data di atas jika disajikan dalam bentuk tabel adalah ….



Perhatikan diagram lingkaran berikut!

Keterangan : Jumlah panen kedelai adalah 75 kuintal.

2. Jumlah panen ketela adalah ….
a. 10 kuintal b. 30 kuintal c. 20 kuintal d. 40 kuintal

3. Selisih jumlah panen kedelai dan jagung adalah ….
a. 40 kuintal b. 45 kuintal c. 35 kuintal d. 30 kuintal4. Jumlah panen padi adalah ….
a. 105 kuintal b. 125 kuintal c. 150 kuintal d. 90 kuintal

5. Rata-rata jumlah panen adalah ….
a. 60 kuintal b. 50 kuintal c. 65 kuintal d. 55 kuintal

Semoga bermanfaat...... Terima masih


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar